Ketika rasa jenuh tiba
Melangkah hari tanpa tujuan
Hari esok tiada lukisan
Rasa acuh memenuhi dada
Memandang tanpa arah
Melihat tanpa makna
Tiada kata yangmengarah
Kecuali hati yanglelah
Melangkah hari tanpa tujuan
Hari esok tiada lukisan
Rasa acuh memenuhi dada
Memandang tanpa arah
Melihat tanpa makna
Tiada kata yangmengarah
Kecuali hati yanglelah
Komentar
Posting Komentar